Customer relationship management adalah:
Proses dari beberapa tahapan yang terdiri dari Indentifikasi, akuisisi, retensi dan pengembangan customer yang memberikan kontribusi yang besar kepada perusahaan dengan cara memfokuskan strateginya yaitu dengan cara menjaga hubungan dengan customer secara efektif dan efisien sehingga hubungan tersebut menjadi hubungan seumur hidup (“lifetime”) yang menguntungkan.
Motif penggunaan CRM : Menurunnya loyalitas konsumen, Rendahnya tingkat respon konsumen terhadap produk perusahaan, Semakin banyaknya keinginan konsumen terhadap produk perusahaan, dsb.
Tujuan penggunaan CRM : Mendorong Loyalitas pelanggan, Mengurangi biaya, Meningkatkan efisiensi operasional, Peningkatan time to market.
Tipe aplikasi database CRM : DBMS, MS SQL, Oracle , MySQL, IBM DB2.
Sunday, November 30, 2008
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
2 comments:
CRM tu diterapin untuk pelanggan potensial aja atau semua pelanggan?kalo gak tepat sasaran kan jadinya nambah biaya juga kan?
kalo menurut gw sih balik lagi yo ke itung2an dollar.
kalo customernya gak potensial, maka bakal jadi buang2 uang kan....
Post a Comment